Download Source Code Aplikasi

Mengenal Bahasa Program Php

Wednesday, January 13th, 2016 - Tutorial Php

Apakah PHP itu?

  • PHP adalah server side language artinya kode PHP akan dieksekusi di server dulu baru kemudian hasilnya akan ditampilkan di layar client.
  • PHP mendukung banyak database, di antaranya : MySQL, PostgreSQL, Generic ODBC, Oracle, Sybase, Microsoft SQL Server dan lain-lain.
  • Syntax PHP mirip dengan C/C++.
  • PHP bisa dipakai secara gratis dan bersifat open source.

Mengenal Bahasa Program Php

File PHP?

  • File PHP bisa mengandung tag-tag HTML, teks dan script.
  • File PHP di eksekusi di server kemudian akan ditampilkan ke monitor anda sebagai sebuah kode-kode HTML.
  • Ekstensi-ekstensi file PHP di antaranya : “.php” , “.php3” atau “.phtml”.

Kenapa memakai PHP?

  • PHP di dukung oleh banyak Platform : Windows, Linux, Unix, dll.
  • PHP kompatibel dengan banya server : Apache, IIS, dll.
  • PHP = GRATIS.
  • PHP mudah dipelajari dan dipahami.

Cara memulainya?

Berbeda dengan HTML yang bisa kita eksekusi langsung di browser, PHP hanya bisa berjalan pada server yang mendukung PHP.

Demikian yang dapat kami share kepada sobat source code aplikasi pada kesempatan ini, semoga dapat bermanfaat dan bisa menjadi referensi pemrograman bagi anda. Jangan lupa like Fan Page kami, dan SUBSCRIBE Channel Youtube kami untuk dapatkan update source code aplikasi terbaru.
Download Source Code Aplikasi
Mengenal Bahasa Program Php | Ahmad Code | 4.5
Leave a Reply