Download Source Code Aplikasi

Border-Top-Color

Wednesday, March 11th, 2020 - CSS

Properti BORDER-TOP-COLOR dipakai untuk menetapkan warna border atas suatu elemen.

Sintaks:

border-top-color: value;

Untuk value:

  • color
    Untuk color dapat gunakan hex color, rgb color, atau color name.

    Contoh:

    p { border-style: solid; border-width: thick; border-top-color: green; }
  • transparent

    Contoh:

    p { border-style: solid; border-width: thick; border-top-color: transparent; }
  • inherit
    Menerapkan nilai BORDER-TOP-COLOR elemen induknya.

    Contoh:

    .mydiv_1 { … border-top-color: green; } .mydiv_2 { … border-top-color: inherit; }

    Di mana elemennya mungkin menyerupai di bawah ini:

    <DIV CLASS="mydiv_1"> <DIV CLASS="mydiv_2"></DIV> </DIV>

Properti BORDER-TOP-COLOR dapat diaplikasikan kepada semua elemen.

Demikian yang dapat kami share kepada sobat source code aplikasi pada kesempatan ini, semoga dapat bermanfaat dan bisa menjadi referensi pemrograman bagi anda. Jangan lupa like Fan Page kami, dan SUBSCRIBE Channel Youtube kami untuk dapatkan update source code aplikasi terbaru.
Download Source Code Aplikasi
Border-Top-Color | Ahmad Code | 4.5